Bisnis Online dengan Dropship
Bisnis Online 2016 – Banyak orang menginginkan usaha yang mudah tapi dengan tidak mengeluarkan terlalu banyak modal, emang ada? jawabannya ada, di era digital ini kebanyakan bisnis yang tanpa modal itu berasal dari bisnis maya atau bisnis online, terus apa bisnis online yang sedikit modal atau bahkan tanpa modal? jawabannya yaitu jualan online, lah kan kalo jualan harus punya barangnya? tidak perlu, pada cara post ini saya akan jelaskan cara jualan online tanpa modal sepeserpun, bisnis apa itu?
Yaitu Dropship, dropship merupakan bisnis online tanpa harus memiliki barang yang kalian jual, kalian hanya menjualkan barang milik orang lain, istilah kerennya kamu hanya sebagai affiliaters atau brokers atau pihak ketiga, lebih jelasnya Baca Juga : Tentang Dropship
Apa yang perlu di persiapkan dalam berbisnis dari sistem dropship?
- Laptop/Komputer
- Handphone atau Smartphone (kalau bisa yang ada BBM dan Whatsappnya)
- Sedikit Melek Teknologi
- Internet
- Waktu Luang
- Tidak Malas
- Tidak Gampang Putus Asa
Tapi, permasalahan yang kebanyakan orang tanyakan dari sistem dropship ini yaitu kita mau dapet darimana barangnya? apa harus dateng ke tempat yang jualan? nanti bolak balik dong?
Jawabannya Tidak Harus, ada beberapa marketplace yang bisa kamu manfaatkan sebagai tempat mengambil barang atau produk yang ingin kamu jual, berikut beberapa marketplace (perusahaan toko online) yang bisa dijadikan tempat mengambil barang jualan :
1. Tokopedia
Kenapa pilih tokopedia? karena didalam marketplace ini terdapat banyak sekali fitur yang bisa kamu gunakan untuk dropship, anda tidak erlu khawatir dengan sistem keamanan dari tokopedia, karena sudah dijamin pasti aman, harga barangnya juga murah murah dan berkualitas. untuk lebih lengkapnya akan saya jelaskan pada artikel yang lebih detail membahas tokopedia ya.
2. Bukalapak
Untuk pilihan kedua yaitu bukalapak, bukalapak memilii sistem sama kayak tokopedia, tapi sistemnya leih lama dari tokopedia, tan tampilannya ya bagusa tokopedialah. tapi harga di dalamnya malah banyak yang murah jika di bandingkan dengan lazada dan elevenia.
3. Shopee
Nah shopee ini termasuk baruloh gan, shope itu di khususkan untuk pengguna smartphone, shopee juga terhubung dengan instagram.
4. Elevenia
Elevenia itu dulu sangat terkenal dan populer dikalangan masyarakat, tapi yaapa elevenia sekarang sudah jarang ada promo, jadi ya barangnya lumayan mahal jika di bandingkan dengan marketplace diatas.
5. Lazada
Bisnis Online 2016 – Yang terakhir yaitu lazada, dan ini yang paling populer, tapi meskipun paling populer saya lebih memilih tokopedia sebagai tempat untuk mengambil barang untuk dropship. barang di lazada berkualitas namun sedikit agak mahal, dan pada saat pemesanan kadang ada yang kenak pajak atau ppn.
Sekian dulu, untuk lebih detailnya nanti akan saya jelaskan pada artikel selanjutnya mengenai satu-persatu marketplace.