Oke pada kesempatan ini saya kaan berbagi mengenai penggunaan marquee tool pada photoshop, sebelum saya berbagi cerita tentang marquee tools, kamu perlu tau terlebih dahulu mengenai letak dari marquee tools sendiri, secara default dala adobe photoshop cs 3 khusunya, marquee tools ini berada dibawah setelah move tools di toolsbar samping kiri dari lembar kerja pada photoshop.
Jenis Marquee Tools dalam Aplikasi Photoshop
Seperti yang sudah tertera di tampilan photoshop baik photoshop cs 3 – cs6 sekalipun marquee tools ada beberapa jenis , berikut jenis jenis marquee tool yang ada dalam photoshop , dan tentunya memilik perbedaan dalam pemakaiannya namun tujuannya sama 😀
1. Rectangular Marquee Tools
Alat ini digunakan untuk menyeleksi dalam bisa kerja dan bentuk seleksinya berbentuk segi , baik segi emat , ataupun segi panjang . nah disamping itu rectangular tools ini juga bisa di gunakan untuk menghapus object (jika ingin penghapusannya berbentuk segi) dan sama halnya dengan beberapa alat lainnya , yakni hanya berbeda di bentuknya saja/.
2. Elliptical Marquee Tools
Alat ini juga sering digunakan untuk menyeleksi pada area kerja namun bentuk seleksinya berbentuk lingkaran ataupun oval . sama seperti halnya rectangle tools , ellipstical tools juga bisa digunakan untuk membuat object berbentuk elips juga bisa di gunakan untuk menghapus object dalam bentuk elips juga.
3. Single Row Marquee Tools
Berbeda halnya seperti penggunakan elips dan rectangle , single rows disini biasanya digunakan untuk membuat sebuah haris kecil yang vertikal .
4. Single Coloumn Marquee Tools
Untuk yang coloumn Marquee Tools disini sama juga dengan yang Row , hanya saja secara horizontal.
Semoga penjelasan bisa bermanfaat untuk kamu semuam terus kunjungi Mamang Photography , karena disini akan terus berbagi dan membahas terus mengenai photoshop .